Pohon dan buah apel |
Seklias tentang buah apel
Buah Apel (Pyrus Malus) dapat hidup subur di daerah yang
mempunyai temperatur udara dingin. Tumbuhan buah apel ini dibudidayakan
di Eropa terutama di daerah subtropis bagian Utara. Sedangkan buah apel lokal
di Indonesia yang terkenal berasal dari daerah Malang Jawa Timur, atau juga
berasal dari daerah Gunung Pangrango Jawa Barat.
Di Indonesia, buah apel dapat tumbuh dan berkembang dengan
baik apabila dibudidayakan pada daerah yang mempunyai ketinggian sekitar 1.200
meter di atas permukaan laut. Tumbuhan apel dikategorikan sebagai salah satu
anggota keluarga mawar-mawaran dan mempunyai tinggi batang pohon yang dapat
mecapai 7 sampai 10 meter.
Daun apel sangat mirip dengan daun tumbuhan bunga mawar.
Berbentuk bulat telur dan dihiasi gerigi-gerigi kecil pada tepiannya. Pada usia produktif, buah apel biasanya akan
berbunga sekitar bulan Juli. Buah Apel yang berukuran macem-macem tersebut
sebenarnya merupakan bunga yang membesar atau mengembang sehingga menjadi buah
yang padat dan berisi.
Buah apel mengandung berbagai vitamin dan mineral yang semuanya bekerja
sama untuk memberikan kontribusi terbaik terhadap sistem tubuh manusia
agar sehat dan terlindungi dengan baik.
Buah Apel mengangung flavonoid, polifenol dan vitamin C yang bertindak sebagai anti-oksidan untuk melindungu tubuh dari bakteri dan virus yang mengancap kesehatan. Kandungan beta-karoten (Vitamin A) di dalamnya mampu melawan sel kanker dan menurunkan kolesterol. Terdapat pula turunan vitamin B komplek seperti tiamin, riboflavin dan piridoksin untuk memperkaya khasiat dari buah apel.
Buah Apel mengangung flavonoid, polifenol dan vitamin C yang bertindak sebagai anti-oksidan untuk melindungu tubuh dari bakteri dan virus yang mengancap kesehatan. Kandungan beta-karoten (Vitamin A) di dalamnya mampu melawan sel kanker dan menurunkan kolesterol. Terdapat pula turunan vitamin B komplek seperti tiamin, riboflavin dan piridoksin untuk memperkaya khasiat dari buah apel.
Manfaat dan khasiat buah apel.
Selain mengandung vitamin C daging buah apel dan bijinya
dapat berkhasiat untuk menyembuhkan penyakit kecing manis (diabetes mellitus), Mencegah Kanker, Menurunkan Kolesterol, Meningkankan Sistem Kekebalan Tubuh, Mencegah Alzheimer,
Mencegah Kanker Kulit, diare serta masih banyak manfaat lainya.
Itulah sekilas tentang buah apel serta khasiat yang
terkandung didalamnya, semoga tulisan ini dapat bermanfaat buat anda.
Untuk Menambah wawasan anda silahkan kunjungi link berikut ini: